Kapolda Jatim Pimpin Upacara Pemuliaan Nilai Nilai Luhur Tribrata Pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva"

    Kapolda Jatim Pimpin Upacara Pemuliaan Nilai Nilai Luhur Tribrata Pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva"

    SURABAYA, - Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta Rabu (22/6/2022) pagi, di Lantai 2 Gedung Patuh Mapolda Jatim memimpin upacara pemuliaan nilai nilai luhur Tribrata, Pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva".

    Kegiatan upacara pemuliaan nilai-nilai luhur Tribrata, pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva" diikuti oleh wakapolda jatim dan seluruh pejabat utama Polda Jatim.

    Kegiatan ini merupakan tradisi tahunan dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara yang bertujuan untuk menyucikan nilai luhur Tribrata sebagai pedoman hidup anggota Polri.

    "Tan Hana Dharma Mangrva" merupakan bahasa Sansakerta yang berarti Tidak Ada Kebenaran Yang Mendua yang tertulis dalam Buku Sutasoma ciptaan Mpu Tantular, yang ditulis pada abad ke 14 masehi di masa Kerajaan Majapahit. Yang kalimat lengkapnya berbunyi Bhineka Tunggal Ika Tan Hana Dharma Mangrva.

    SURABAYA
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    14 Penumpang Kapal Tenggelam di Perairan...

    Artikel Berikutnya

    Kejari Kota Kediri Launching Satgas Pemberantasan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kabagops Polres Pamekasan Hadiri Pelepasan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024 Se-Kabupaten Pamekasan
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Gotong Royong, Polisi Bersama TNI dan Warga Tangani Dampak Longsor di Trenggalek
    Polda Jatim Berhasil Ungkap 28 Kasus TPPO, 41 Tersangaka Diamankan
    Kapolres Sumenep Tegaskan Larangan Bawa Sajam, Senpi, Handak dan Senjata Lainnya Yang Tidak Sesuai Fungsi

    Ikuti Kami